Membuat kari ayam / kare ayam sebenarnya mudah, apalagi masakan kari ayam ini merupakan masakan yang sudah familiar di Indonesia sehingga tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia.
Kemarin bunda mencoba untuk membuat kari ayam khas aceh, untuk resep kari ayam bunda dapatkan dari tetangga yang orang asli aceh. Bikin kari ayan bareng, sungguh mengasikkan, bisa saling melengkap kekurangan teknik memasak
Untuk Anda yang ingin membuat kari ayam, silahkan pelajari dengan referensi resep kari ayam khas aceh berikut ini.
Bahan Kari Ayam
Haluskan
1 sdt ketumbar sangrai
½ sdt merica butir
½ sdt jintan
½ sdt adas
3 cm jahe
4 buah cabai merah besar
4 butir kemiri
400 ml santan sedang
Cara membuat Kari Ayam
bersihkan ayam, lalu potong-potong menurut selera. Lumuri ayam dengan air asam jawa. Sisihkan.
panaskan minyak samin/margarine. Tumis bawang Bombay dan bawang putih sampai ahrum dan layu. Tambahkan kayu manis, kapulaga, cengkih, bunga pekak, serai, daun pandan, dan bumbu halus. Tumis sampai harum.
masukkan daging ayam. Aduk sampai daging ayam kaku. Tuangkan santan, lalu masak sampai ayam matang dan kuah kental, angkat.
Untuk 4 orang
Kemarin bunda mencoba untuk membuat kari ayam khas aceh, untuk resep kari ayam bunda dapatkan dari tetangga yang orang asli aceh. Bikin kari ayan bareng, sungguh mengasikkan, bisa saling melengkap kekurangan teknik memasak
Untuk Anda yang ingin membuat kari ayam, silahkan pelajari dengan referensi resep kari ayam khas aceh berikut ini.
Bahan Kari Ayam
- ½ ekor ayam
- 50 ml air asam jawa
- 3 sdm minyak samin/margarine
- 1 butir bawang Bombay, iris bulat
- 4 siung bawang putih, iris tipis
- 3 cm kayu manis
- 5 butir kapulaga
- 10 butir cengkih
- 1 buah bunga pekak/ lawang
- 2 batang serai, memarkan
- 1 lembar daun pandan
Haluskan
1 sdt ketumbar sangrai
½ sdt merica butir
½ sdt jintan
½ sdt adas
3 cm jahe
4 buah cabai merah besar
4 butir kemiri
400 ml santan sedang
Cara membuat Kari Ayam
bersihkan ayam, lalu potong-potong menurut selera. Lumuri ayam dengan air asam jawa. Sisihkan.
panaskan minyak samin/margarine. Tumis bawang Bombay dan bawang putih sampai ahrum dan layu. Tambahkan kayu manis, kapulaga, cengkih, bunga pekak, serai, daun pandan, dan bumbu halus. Tumis sampai harum.
masukkan daging ayam. Aduk sampai daging ayam kaku. Tuangkan santan, lalu masak sampai ayam matang dan kuah kental, angkat.
Untuk 4 orang
0 Komentar
Post a Comment